Menu

Mode Gelap
Komite Sekolah SMAN 1 Kalitidu Seakan Menjabat Seumur Hidup Satgas Yonif 112/DJ Gelar Kegiatan Bakti Sosial dan Pengobatan di Kampung Wandenggobak Tim Satgas Pangan Polres Blitar Kota Sidak Pasar Cek Ketersediaan Bapokting Jelang Ramadhan Pengakuan Pelaku Penyebar Video Pelajar Berhubungan Badan di Lampung Babinsa Koramil Bubulan Bojonegoro bantu Warga Ngorogunung Pasang Genteng Rumah Operasi Keselamatan Semeru di Jumat Berkah Polres Tuban Ajak Masyarakat Tertib Lalin Dengan Berbagi Nasi Kotak

TNI/POLRI

Olahraga Bersama Peringatan Hari Bhayangkara Ke-78 di Polsek Pontianak Kota Diikuti Oleh Ratusan Peserta

badge-check


					Olahraga Bersama Peringatan Hari Bhayangkara Ke-78 di Polsek Pontianak Kota Diikuti Oleh Ratusan Peserta Perbesar

Pontianak,Kalbar, – Ratusan warga masyarakat Kota Pontianak antusias mengikuti olah raga bersama berupa Jalan Sehat dan Senam yang digelar Polsek Pontianak Kota dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke 78, Jum’at (27/6/24).

Olahraga bersama ini, merebutkan berbagai hadiah menarik. Diantaranya sepeda, kulkas, mesin cuci, setrika hingga peralatan elektronik lainnya.

Kapolsek Pontianak Kota Kompol Eeng Suwenda mengatakan kegiatan ini olahraga bersama ini digelar dalam rangka Hari Bhayangkara ke-78,”Ujarnya.

“Alhamdulillah, kita bersyukur antusias sangat tinggi ada 400-500 peserta yang ikut. Kegiatan ini tidak hanya diikuti Bhayangkari, masyarakat tapi juga Forkopimcam,” kata Kompol Eeng Suwenda.

Eeng mengatakan, kegiatan tersebut sengaja digelar untuk memperingati Hari Bhayangkara tahun 2024, untuk pendaftaran kegiatan ini tak dipungut biaya,tujuannya kegiatan ini untuk meningkatkan sinergitas antara polisi dan warga masyarakat.

” Mudah-mudahan dengan adanya kegiatan olah raga bersama dapat tercipta situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah Polsek Pontianak Kota,” pungkasnya.

(Humas Polsek Pontianak Kota)

Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Satgas Yonif 112/DJ Gelar Kegiatan Bakti Sosial dan Pengobatan di Kampung Wandenggobak

15 Februari 2025 - 17:41 WIB

Pengakuan Pelaku Penyebar Video Pelajar Berhubungan Badan di Lampung

15 Februari 2025 - 16:45 WIB

Babinsa Koramil Bubulan Bojonegoro bantu Warga Ngorogunung Pasang Genteng Rumah

15 Februari 2025 - 12:23 WIB

Operasi Keselamatan Semeru di Jumat Berkah Polres Tuban Ajak Masyarakat Tertib Lalin Dengan Berbagi Nasi Kotak

15 Februari 2025 - 11:28 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Kegiatan “Jumat Berkah” untuk Peduli Stunting

14 Februari 2025 - 18:08 WIB

Trending di BERITA